Sebagian dari anda mungkin belum mengenal apa yang dimaksyud dengan Vine. Baiklah, dalam postingan ini akan dijelaskan mengenai Vine dan update terbarunya. Vine merupakan aplikasi video gratis yang dibuat oleh Twitter supaya anda dapat membuat dan berbagi video dengan yang cukup singkat, enam detik. Video super singkat ini dapat digunakan untuk sharing dengan sesama pengguna di Twitter atau pengguna media sosial lainnya seperti Facebook.
Semakin populernya video durasi pendek tersebut, maka Vine telah tersedia untuk pengguna android. Bahkan, video singkat tersebut telah membawa aplikasi Android dengan kecepatan iOS, menambahkan revining, alat kamera, dan channel. Lebih jauh lagi, kini Vine telah update dengan menambahkan Widget homescreen yang akan muncul dengan segera setelah anda menggunakan Smartphone. Tentu saja Shortcut video rekaman Vine akan mudah digunakan sehingga anda tidak akan kehilangan moment berharga untuk share video singkat tersebut. Shortcut ini kemungkinan akan tetap eksklusif tersedia untuk pengguna Android, karena iOS tidak mendukung kustomisasi layar awal.
Kemudian, ikon video hijau yang ada pada layar awal Android anda akan memungkinkan anda sebagai pengguna untuk mempermudah penggunaan ikon homescreen dengan melibatkan aplikasi Vine tersebut terbuka. Tambahan baru ini bisa memberikan Vine daya pikat yang luar biasa untuk melawan Instagram.
Vine rupanya ingin menjaga para pengguna sosial media agar tetap menggunakannya, ini ditunjukan dengan update terbarunya yang menunjukkan upaya besar untuk menyenangkan para penggunanya. Jika anda menginginkan update Vine untuk perangkat Android tersebut, maka anda dapat mengakses Google Play, dan anda juga bisa mendapatkan fitur tersebut tanpa widget di iOS.
Sumber : Bhineka
0 Response to "Update Aplikasi Vine dengan Shortcut Homescreen"
Posting Komentar